Friday 19 May 2017

Download Emulator PPSSPP Terbaru


Halo agan semua, pasti kalian pernah denger dan nggak asing kan dengan PPSSPP. Tetapi terkadang masih ada yang bingung kan apa sih PPSSPP itu dan buat apa sih PPSSPP itu? Oke bagi agan yang masih bingung nih ane jelasin secara singkat ya. PPSSPP singkatan dari PlayStation Portable Simulator Suitable for Playing Portbaly atau dalam bahasa indonesia Simulator PlayStation Portable adalah simulator Playstation Portable yang gratis dan terbuka (open source) yang dapat dijalankan pada Windows, OS X, Linux, iOS, Android, Blackberry 10 dan Symbian. Emulator yang dibuat oleh Henrik Rydgard ini pertama kali diluncurkan pada 1 November 2012 dengan lisensi GNU GPL versi 2 dan seterusnya.
Emulator ini juga sangat ringan saat dijalankan, dan juga dapat memainkan berbagai game playstation. Selain ringan emulator ini juga mempunyai ukuran yang kecil gan. contohnya untuk windows 32 bit ukurannya hanya hanya 16,1 mb dan untuk windows 64 bit ukurannya hanya 17,8 mb waah cukup kecil kan gan untuk ukuran emulator yang bagus dan berkelas ini. Dan juga agan nggak perlu khawatir soal bahasa gan, jika yang nggak ngerti ngerti amat sama bahasa inggris Emulator ini udah dilengkapi 38 bahasa dan tentunya bahasa indonesia masuk di dalamnya.
Nah bagi yang penasaran pingin coba make emulator ini silahkan di unduh di bawah ini ane sediain kok link downloadnya dan dijamin work 100% gan

Download PPSSPP

Link Download 1

Link Download 2

Cara pakainya juga gampang kok gan. Agan tinggal download file diatas lalu extract file tersebut didalamya terdapat folder yang berisikan aplikasi PPSSPP dan perangkatnya, jadi agan nggak perlu deh susah susah nginstal aplikasinya tinggal pilih buka aplikasi PPSSPP yang 32 bit atau 64 bit karena terdapat 2 pilihan sesuai yang compatible dengan komputer agan ya. Sekian dan Selamat mencoba.


No comments:

Post a Comment